| 1 |
Paparkan kebijakan dan prosedur yang diterapkan oleh Prodi untuk secara efektif memastikan pemenuhan semua persyaratan kelulusan oleh para lulusannya. |
| 2 |
Paparkan bagaimana Prodi memastikan bahwa semua Capaian Pembelajaran Prodi telah dicapai oleh semua lulusannya. Proses dan hasil dari kaji-ulang persyaratan kelulusan ini terdokumentasi secara resmi, dan disimpan sebagai rekaman tetap sebagai bukti |
| 3 |
Paparkan kebijakan dan prosedur yang dijalankan atau diikuti oleh Prodi untuk menangani mahasiswa berkinerja kurang, dan untuk memberhentikan mahasiswa yang tidak mampu menyelesaikan studi mereka. |